Jumat, 13 Juni 2014

Dampak Minum Kopi


Pada posting ke-5  ini saya akan memposting tentang kesehatan, yaitu tentang dampak meminum kopi . Perlu di tegaskan bahwa dampak memiliki 2 bagian yaitu dampak positif dan dampak negatif(jangan mengartikan dampak selalu hal-hal yang negatif)


Kopi dibuat dari biji kopi . Kopi ini memiliki bermacam-macam jenis pula, mulai dari kopi hitam,espresso,latte,cappuccino, moka,tubruk,dll . Minuman ini merupakan minuman favorit di Indonesia






Berikut saya akan membagikan tentang dampak positif meminum kopi:

1.Kopi dapat mengurangi resiko penyakit Alzheimer, Parkinson, dan batu ginjal

2.Kopi dapat menambah memori jangka pendek



3.Meminum kopi dapat membuat kita terjaga akibat kafein yang terkandung dalam kopi


4.Kopi dapat meredakan sakit kepala

5.Kopi dapat membuat kita sering buang air kecil,sehingga zat-zat racun/zat-zat yang tidak dibutuhkan oleh tubuh dapat dikeluarkan melalui urin


Selanjutnya adalah efek negatif dari meminum kopi :

1.Kopi dapat menyebabkan kita susah BAB

2.Meminum kopi dapat berdampak buruk bagi gigi kita dan jika kita terlalu banyak meminum kopi,maka karang gigi akan terbentuk


Dari artikel diatas saya tidak menganjurkan/melarang para pembaca untuk meminum kopi,tapi selama kopi itu diminum dengan takaran yang tepat(tidak meminumnya terlalu sering)

Unknown

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 komentar:

Posting Komentar

 
biz.